-->

Breaking Post

Dalam menjalankan tugas jurnalistik, seluruh wartawan media online POSTKOTA MAKASSAR.COM dilengkapi dengan kartu identitas yang resmi.

Wakapolres Wajo dan Kasat Lantas Jenguk Warga Yang Sakit



Wajo (postkotamakassar)

Wakapolres Wajo Kompol H.Muhtar,SE di dampingi Kasat Lantas Polres Wajo melakukakan kegiatan anjasana sekaligus silaturahmi ke rumah warga di Jl. Sawerigading Sengkang Kecamatan Tempe, Kabupaten Wajo, Rabu (9/11/2022).

Didampingi Kasat Lantas Polres Wajo AKP Haryanto, S.Sos,Wakapolres Wajo Kompol H. Muhtar, SE menjenguk Tajuddin Nur salah satu penyanyi senior Lagu Daerah Bugis Sulawesi Selatan yang berasal dari kota Sengkang.



Wakapolres Wajo berharap agar Tajuddin yang saat ini sedang sakit dan sudah tidak beraktifitas seperti sedia kala bisa kembali menikmati hidupnya semasa sehat,ujarnya.

Dalam Kesempatan tersebut, Wakapolres memberikan santunan dan terus menssupport bapak Tajuddin.

Lanjut Wakapolres menyampaikan keprihatinannya atas sakit yang diderita bapak Tajuddin dan selalu memberikan motivasi agar tetap semangat menghadapi ujian yang sedang dialami dan mendoakan agar cepat diberikan kesembuhan. (pkm/humas/Ishak)

0 Response to "Wakapolres Wajo dan Kasat Lantas Jenguk Warga Yang Sakit"

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel